website adalah dan contohnya

Ketahui Website Adalah dan Contohnya, Ini Penjelasannya!

Apakah Anda telah mengetahui apa arti website adalah dan contohnya? Ya blog atau halaman web seringkali di kunjungi, ketika Anda membaca melalui media online, belanja online, dan sebagainya. Jika Anda belum mengetahui apa itu website berikut ini beberapa penjelasan dan contohnya.

Mengenal Website Beserta Contohnya

Website apa saja? Situs adalah sebuah kumpulan dari halaman situs yang berada dalam sebuah subdomain atau domain di jaringan WWW (World Wide Web). Di zaman kecanggihan digital sekarang ini, internet menjadi salah satu sebuah sarana yang telah banyak di pakai untuk memudahkan kegiatan baik itu bekerja maupun berkomunikasi.

Semua orang bisa dengan mudah mengakses semua informasi terkini di manapun melalui situs. Bisa menggunakan beragam macam perangkat seperti PC, tablet, laptop, dan smartphone dengan terkoneksi ke jaringan internet.

Arti Website Menurut Para Ahli

Dengan banyaknya informasi yang bias di akses dengan mudah, situs menjadikan salah satu platform yang efisien dan cepat dalam menyabarkan informasi serta menjadi wadah penting dalam mengelola informasi tersebut. Setelah mengetahui secara umum apa itu web adalah nanti akan di jelaskan setelah pengertian website dari para ahli, berikut:

Lukmanul Hakim (2004)

Situs menurut Lukmanul Hakim ialah sebuat fasilitas internet yang menghubungkan antara dokumen dalam local maupun jarak jauh. Webpage yaitu dokumen di dalam website, serta link yang ada di dalam situs bisa di gunakan untuk beralih dari halaman satu ke halaman lain (hypertext). Halaman atau page bias di akses melalui browser seperti mozila firefox, Google, Chrome, dan lainnya.

Baca Juga  Ketahui Jasa Penulis Artikel Terbaik Yang Berkompeten dan Bisa Anda Andalkan
website adalah dan contohnya

Azis Sholechul (2013)

Pengertian website menurut Azis Sholechul ialah halaman informasi yang di sediakan melalui jaringan internet sehingga dapat di akses di penjuru dunia dengan terkoneksi ke jaringan internet. Blog juga emiliki pengertian yakni suatu komponen atau kumpulan dari kompoen yang terdiri dari gambar, teks, animasi, dan suara dengan begitu menjadikan blog lebih menarik sehingga memikat pengguna untuk berkunjung.

Contoh Website Pribadi Inspiratif, Website Adalah dan Contohnya

Setelah mengetahui pengertian dari para ahli blog contohnya akan kita bahas bersama. Berikut ini beberapa contoh website pribadi yang inspiratif:

Albino Tonnina – albinotonnina. com

Contoh situs pribadi yang bias menjadi inspirasi utnuk Anda yang pertama adalah Albino Tonnina. Tonnina sendiri memiliki keterampilan dalam mengembangkan blog pribadinya secara canggih, apik, walau terlihat rumit. Meski begitu, motode dan gambar yang di gunakan Tonnina dalam bercerita mudah di mengerti dan sederhana. Simak juga tentang header website adalah langkah penting.

Website adalah dan Contohnya Anakjajan – anakjajan. com

Contoh yang ke dua adalah situs pribadi dari Anakjajan. Pasangan dari Marius Tjenderasa dan Julia Veronica yang merupakan pengelola blog Anakjajan. Anakjajan sendiri memiliki isi konten blog tentang review restoran dan makanan. Blog ini bisa menjadi referensi untuk Anda ketika Anda kebingungan saat menentukan makanan apa yang Anda inginkan.

Andra Alodita – alodita. com

Contoh situs pribadi yang inspiratif terakhir yakni dari Alodita. Sebuah blog tentang gaya hidup dan kecantikan yang menampilkan artikel, tips, makanan dan ulasan kecantikan. Andra Alodita merupakan pemilik dari blog pribadi Alodita.com yang dimana selalu aktif dalam membagikan foto yang menakjubkan dari perjalanan travelingnya.

Baca Juga  Unsur dan Tujuan dari Pembuatan Layout Website Adalah Penting

Dari penjelasan mengenai arti secara umum dan dari beberapa para ahli apa itu website adalah dan contohnya, semoga dapat membantu bagi Anda yang sedang mencari sebuah informasi terkait dengan apa itu situs.

error: Content is protected !!